Langsung ke konten utama

Agreement and Disagreement


        Hello everyone, kali ini kita akan belajar mengenai ungkapan agreement dan disagreement. Sebelumnya, mari kita simak tayangan materi melalui video berikut ini. 


      Nah, dari video tersebut kita bisa mengetahui apa itu agreement dan disagreement. Agreement adalah ungkapan yang digunakan untuk menyatakan persetujuan terhadap pendapat orang lain. Sedangkan disagreement adalah ungkapan yang digunakan untuk menyatakan ketidak setujuan terhadap pendapat orang lain. 

Contoh ungkapan agreement adalah:
Contoh ungkapan disagreement adalah:

Berikut contoh penggunaannya dalam bentuk dialog:

Berikut adalah contoh penggunaannya dalam kalimat :

1. They are agree with Roni.  

   Mereka sependapat dengan Roni.

2. I don’t agree with you.

   Aku tidak sependapat dengan kamu.

3. I think you are right. 

   Aku fikir kamu benar.

4. I very agree with you.

   Aku sangat setuju denganmu.

5. I totally disagree.

   Aku sangat tidak setuju.


Jadi, kita dapat menyimpulkan bahwa:

        Demikian pembelajaran kita mengenai ungkapan agreement dan disagreement. Sampai jumpa pada pertemuan berikutnya. See you. 

Komentar